Home » » Cara Mengganti Icon Blogger Pada Address Bar

Cara Mengganti Icon Blogger Pada Address Bar

Written By Unknown on Sunday, July 15, 2012 | Sunday, July 15, 2012

Jika anda pengguna blogger/blogspot, anda mungkin ingin tampilan yang beda, salah satunya dengan mengganti icon blogger pada address bar, seperti contoh di bawah ini :



Disini saya sudah sediakan cara2  dan langkah untuk mengganti icon blogger pada address bar anda..saya menyediakan ada 2 cara atau 2 langkah.

Langkah pertama :

1. login ke blogger anda
2. klik template
3. edit html dan lanjutkan
4. kemudian cari kode html </head> jika anda susah mencarinya, gunakan saja ctrl + F
5. jika sudah ketemu letakkan kode di bawah ini sebelum kode </head>

<link href='GANTI URL Favicon anda' rel='SHORTCUT ICON'/>

6. jika sudah klik pratinjau untuk menghindari terjadi error, jika sudah klik save.


Cara/langkah yang kedua :

1. login ke blogger
2. klik template
3. edit html dan lanjutkan
4. kemudian cari kode html <b:skin><![CDATA[  cari dengan menekan ctrl + F
5. Jika sudah ketemu, letakan kode di bawah ini sebelum kode <b:skin><![CDATA[

<link href='GANTI URL Favicon anda' rel='icon' type='image/x-icon'/><link href='GANTI URL Favicon anda' rel='shortcut icon'/>

6. klik pratinjau untuk menghindari error, jika sudah klik save



Note : Ganti text yang berwarna merah dengan alamat URL icon favicon pilihan anda.


Cara membuat URL favicon anda :

Anda bisa upload gambar di Photobucket,untuk mendapatkan alamat URL nya. untuk membuat icon pada adress bar gunakan size gambar 32px.
Bagikan ke:

leave comment

Semua umpan balik saya hargai dan jika sempat saya akan membalas pertanyaan yang menyangkut artikel di Blog ini sesegera mungkin.

1. Komentar SPAM akan dihapus segera setelah saya review
2. Pastikan Anda tidak berkomentar dengan menggunakan kata-kata kasar, sara, p*rn* dan lain-lain.
3. Jika Anda memiliki masalah cek dulu komentar, mungkin Anda akan menemukan solusi di sana.
4. Jangan Tambah Link ke tubuh komentar Anda karena saya memakai system link exchange

5. Jika perlu sebarluaskan artikel dengan cara klik tombol SHARE di atas.

Bila anda senang dengan artikel ini silahkan Join To Blog atau berlangganan geratis Artikel dari blog ini. Pergunakan vasilitas diatas untuk mempermudah anda. Bila ada masalah dalam penulisan artikel ini silahkan kontak saya melalui komentar atau share sesuai dengan artikel diatas.

Me

Post a Comment

 
Copyright © 2012 - 2015 Renviletieft Blog - All Rights Reserved
Template Craeted by : RenvileTieft Blog
Proudly Powered by Blogger